- Entity / Entitas adalah orang / sesuatu yang mengirim, menerima atau memanipulasi informasi.
- Sender / Pengirim adalah entitas dalam komunikasi dua arah yang mengirim informasi.
- Receiver / Penerima adalah entitas dalam komunikasi dua arah yang menerima informasi.
- Attacker adalah entitas dalam komunikasi dua arah yang bukan merupakan pengirim ataupun penerima, melainkan mencoba untuk mendapatkan secara paksa informasi yang ada diantara pengirim dan penerima.
Channels
- Channel adalah sarana / media yang digunakan untuk menyampaikan informasi dari satu entitas ke entitas lain.
- Secure channel adalah channel yang aman, yang membuat attacker sulit untuk mengakses apalagi memanipulasi informasi.
- Unsecure channel adalah channel yang tidak aman, dimana pihak ketiga / attacker dapat dengan mudah mengakses dan memanipulasi informasi.
Keamanan informasi secara umum
Sejauh ini terminologi kriptografi dibatasi pada enkripsi dan dekripsi dengan tujuan adalah privasi. Keamanan informasi ini jauh lebih luas, mencakup hal-hal seperti authentication dan data integrity.
- Sebuah layanan keamanan informasi adalah sebuah metode untuk memberikan keamanan pada beberapa aspek tertentu . Sebagai contoh, integritas data yang dikirimkan merupakan tujuan keamanan, dan metode untuk memastikan aspek ini adalah layanan keamanan informasi
- Pelanggaran terhadap layanan keamanan informasi (tidak hanya enkripsi) berarti mengalahkan tujuan dari layanan yang dimaksud.
- Serangan pasif berarti attacker hanya mampu membaca informasi.
- Serangan aktif berarti attacker mungkin mampu membaca dam memanipulasi informasi.
Cryptology
- Cryptanalysis adalah studi teknik matematis yang mencoba untuk membongkar teknik kriptografi, dan yang lebih umum adalah layanan keamanan informasi.
- Cryptanalyst adalah pelaku / seseorang yang terlibat dalam cryptanalysis.
- Cryptology adalah studi tentang kriptografi dan cryptanalyst.
- Cryptosystem adalah aturan umum yang mengacu pada kriptografi lama yang digunakan untuk memberikan layanan keamanan informasi.
Teknik Kriptografi
- Kriptografi simetris
- Kriptografi asimetris / Public-Key Cryptography (PKC)
- Kunci publik dan kunci private
Teminologi kriptografi lainya
- Encryption domains and codomains
- Encryption and decryption transformations
- Achieving confidentiality
0 komentar:
Post a Comment